empty
 
 
05.10.2022 02:59 PM
Prakiraan jangka pendek DXY: Apakah koreksi dolar telah berakhir?

This image is no longer relevant

Apakah koreksi dolar telah berakhir? Jika memperhatikan chart harian indeks dolar (DXY), Anda dapat melihat hari ini DXY mencoba mengembangkan tren naik, mulai dari level terendah kemarin dan level terendah 2 minggu di 109.97. Secara total, kisaran fluktuasi DXY selama kurang dari 2 minggu terakhir sebesar 4,34%. Ini menjadi koreksi menurun dolar yang cukup kuat.

Apakah koreksi sudah berakhir? Mungkin kita akan mengetahuinya minggu ini: hari ini, pada awal sesi perdagangan Amerika, banyak statistik makro penting Amerika Serikat akan dirilis, termasuk laporan tingkat ketenagakerjaan di sektor swasta ADP bulan September dan kegiatan usaha di sektor jasa ekonomi Amerika dari Institute of Supply Management (ISM), dan pada hari Jumat—laporan pasar tenaga kerja AS drai Departemen Tenaga Kerja untuk bulan September.

Laporan ADP biasanya berdampak kuat pada pasar dan kuotasi dolar, meskipun, lazimnya, tidak berkorelasi langsung dengan Non-Farm Payrolls (akan dipublikasikan pada hari Jumat pukul 12:30 GMT). Pada bulan Agustus indikator ini diperkirakan meningkat hingga 200.000 dari 132.000. Tingkat kenaikan dan data yang kuat pasti berdampak positif pada dolar.

Pada Agustus PMI di sektor jasa sedikit turun relatif diperkirakan menjadi 56,0 dari 56,9. Meskipun relatif turun, ini adalah angka yang tinggi. Angka di atas 50 menunjukkan peningkatan aktivitas dan dianggap sebagai faktor positif untuk USD. Namun, jika penurunan PMI lebih kuat daripada prakiraan, dan terutama jika dirilis dengan nilai di bawah 50, maka ekspektasi pertumbuhan dolar hari ini harus dilupakan, setidaknya hingga rilis laporan bulanan Departemen Tenaga Kerja AS untuk bulan September pada hari Jumat.

Bagaimanapun, selama publikasi laporan ini, Anda harus siap menghadapi kenaikan signifikan volatilitas di pasar dan, yang terpenting, kuotasi dolar.

This image is no longer relevant

Pada saat penulisan artikel ini, DXY (tercermin sebagai CFD #USDX di terminal trading MT4) berada dekat 110.57, 60 poin di atas level terendah kemarin.

Meskipun koreksi agak kuat, momentum kenaikan dolar berlanjut, mendorong DXY menuju level tertinggi lebih dari 20 tahun di dekat 120.00, 121.00.

Breakout level resistance jangka pendek 111.07, 111.75 akan menjadi sinyal pertama bahwa dolar dan indeks DXY akan kembali tumbuh.

Dapatkan keuntungan dari perubahan nilai mata uang kripto dengan InstaForex.
Unduh MetaTrader 4 dan buka perdagangan pertama Anda.
  • Grand Choice
    Contest by
    InstaForex
    InstaForex always strives to help you
    fulfill your biggest dreams.
    GABUNG KONTES
  • Chancy Deposit
    Isi akun Anda sebesar $3000 dan dapatkan $9000 lebih banyak!
    Pada Mei kami mengundi $9000 dalam promo Chancy Deposit!
    Dapatkan kesempatan untuk menang dengan melakukan deposit sebesar $3000 pada akun trading Anda. Setelah memenuhi persyaratan ini, Anda telah menjadi partisipan promo.
    GABUNG KONTES
  • Trade Wise, Win Device
    Top up akun anda dengan dana minimal $500, daftar kontes, dan dapatkan peluang untuk memenangkan perangkat seluler.
    GABUNG KONTES
  • 100% Bonus
    Kesempatan langka untuk mendapatkan bonus 100% pada deposit anda
    DAPATKAN BONUS
  • 55% Bonus
    Ajukan bonus 55% pada setiap deposit anda
    DAPATKAN BONUS
  • 30% Bonus
    Raih bonus 30% setiap kali anda top up
    DAPATKAN BONUS

Artikel yang direkomendasikan

Tidak bisa bicara sekarang?
Tanyakan pertanyaan anda lewat chat.
Widget callback